"Ia Membuat Segala Sesuatu Indah Pada waktunya" Pengkhotbah 3:11. | "Jejak Orang Benar Adalah Lurus, Sebab Engkau Yang Merintis Jalan Lurus Baginya" Yesaya 26: 7

Mazmur 32:1-11

Dosaku kuberitahukan kepada-Mu dan kesalahanku tidaklah kusembunyikan; aku berkata: "Aku akan mengaku kepada TUHAN pelanggaran-pelanggaranku," dan Engkau mengampuni kesalahan karena dosaku. Sela
Kalau kita tanya kepada orang pernakah mereka melakukan "dosa" ? tentu kita sudah tauh jawabnya ngak ada orang yang tidak pernah melukan dosa didunia ini kalau kita tanya lagi hati kita sendiri tentu kita pun sudah tauh jawaban sama jawaban dengan orang lain. Dari Jatuhnya Adam/Hawa kedalam dosa membuat manusia begitu lahir kedunia ini telah berdosa.
Hanya saya pemazmur menekankan bagaimana sikap kita yang tealah melukukan dosa mampukah kita menggakui dan bertobat dan berdoa mohon penganpunan dari Tuhan. Pengakuan Dosa ini, Pemazmur secara jelas membicarakan pengalaman pribadinya. Bagaimana menyadari kesalahan yang telah dilakukan dan menggakui dengan tulus akan mendapt kelepasan penuh sukacita karena pengampunan merupakan realitas masa lalu maupun masa kini. Di sini pemazmur bermaksud memberikan didikan agar kita mampu mengakui kasalahan atau dosa yang telah kita lakukan didalam kehidupan kita.
Kelegaan karena Pengakuan  Dosa. Dosaku kuberitahukan ... dan Engkau mengampuni. Tentu, ini merupakan sebuah proses, bukan tindakan seketika. Mula-mula, dia mulai memberitahukan dosanya, tidak menyembunyikan, dan akhirnya berkata, "Aku mau mengaku." Perhatikan kedudukan yang tegas dari Engkau ketika penulis mazmur mengubah penekanan pada apa yang dilakukan Allah, mengakui kesalahan atau dosa yang telah dilakukan sangat sulit karena manusia menganggap dirinya adalah yang benar dengan wajah polos merasa dirinya tidak pernah menyakiti orang dan merasa diri benar dengan bertopeng dibalik wajahnya yang polos maupun yang rupawan.
 Mengakui dan memberitahukan dosa dengan hati yang tulus, sungguh-sungguh, dan bertobat akan senantiasa menghasilkan pengampunan Allah, penghapusan kesalahan dan karunia kehadiran-Nya yang kekal.Amin.....
Terimakasih Anda baru saja membaca Renungan Harian | Khotbah dari
Kitab Mazmur 32:1-11
Ditulis Oleh Parlindungan manurung
Semoga Renungan | Khotbah dari Kitab Mazmur 32:1-11 ini Dapat mengkuatkan iman kita. Amin.. Jangan lupa Komentar Anda sangat dibutuhkan, di bawah ini.

Postingan terkait:

1 Tanggapan untuk "Mazmur 32:1-11"

  1. Pengakuan dosa adalah hal yang utama pada nats ini sehingga kita dapat mengintropeksi diri kita sendiri

    ReplyDelete